Sunday, December 31, 2006

Sebelum Takbiran


Kak Sri dan suami, Bang Irsyad, beserta 3 keponakannya Fiqy, Nabilah dan Faisal sebelum sholat Idul Adha di Masjid Asy-Syakirin KLCC. Kami bergerak jam 7.15 pagi dari guest house sementara sholat Idul Adha dilaksanakan jam 8.30 pagi. Tukang foto adalah Mbak Ina, lumayan juga hasilnya. Hari ini sepanjang hari mendung tapi tidak turun hujan.
Tuning adjustment, cropped, resized and tinted by Posted by Picasa

Kuning


Posted by Picasa

Saturday, December 30, 2006

Hardisk Temperature

Google, hampir tidak terpisahkan dari keseharian. Dari searching, unit converting sampai desktop information, sangat membantu. Suhu hardisk pun dapat dideteksi. Hardisk sebelum ini tiba-tiba tidak terdeteksi, hilang, sebagian data sempat di backup, sekarang menjadi besi tua tak terselamatkan. HHDlife dan System Monitor dari Google Deskbar berguna untuk monitoring kesehatan laptop saya yang selalu kerja lebih.

Hardisk Samsung MPH0402H memiliki range of operational heat 5-55 derajat celcius. Suhu maksimum yang saya jaga sebelum menghidupkan AC ruangan adalah 45-46 derajat celcius. Mudah-mudahan lebih bisa memperpanjang usianya.
Posted by Picasa

Batu

Posted by Picasa

Saturday, December 23, 2006

Golden Twilight



Golden twilight @ Toba lake by lowe_ing
1/160 sec :: 12 mm :: f 4.0 :: ISO 80
no flash fired :: SONY DSC-H2
Finale touch in Picasa2
Posted by Picasa

Friday, December 22, 2006

Mencuci

Sudah 3 hari rencana mencuci tertunda. Matahari enggan keluar dari selimut kelabu awan menggayutinya. Sempat ia keluar dengan malas hanya sekedar beberapa menit, jam 11 kemarin.

Beberapa orang telah bertanya, sepertinya heran. "Ini hari Jum'at ya?", kata Mbak Ina. Kak Siti pun memberikan pujiannya, "smart pakaian hari ini". Sri tidak ketinggalan dengan heran berkata, "wah semua pakai baju cantik hari ini". Jawabannya cuma satu, "semua pakaian habis dan belum dicuci". Matahari bersalut awan sepanjang hari.

Pagi ini mencuci dengan beberapa hidden plan dan rasa khawatir disertai komat-kamit do'a biar tidak hujan. 1 jam lebih mencuci semua pakaian. Sebenernya ada 2 helai celana panjang tertinggal. Kostum mencuci sudah dikenakan membuat males mengambil keduanya.

Alhamdulillah, sampai jam 10.05 AM belum turun hujan walau matahari masih bermalas di peraduan.
Posted by Picasa

Sunday, December 17, 2006

Sunday, December 10, 2006